top of page

MEMBER AKTIF IARFC INDONESIA

IARFC Indonesia bertujuan untuk memberikan informasi kepada publik siapa saja Profesional Praktisi Perencana Keuangan yang berkualifikasi tinggi di Indonesia. IARFC Indonesia memberikan sertifikasi dan registrasi kepada Profesional Praktisi Perencana Keuangan yang telah memenuhi kriteria IARFC Indonesia maupun IARFC Internasional, sehingga diakui diseluruh dunia tempat IARFC berada. Sertifikat Internasional dari IARFC dikeluarkan langsung dari Amerika Serikat, untuk memastikan bahwa standard dan pengakuan IARFC sama secara Internasional. 

​

Anda butuh jasa dari seorang perencana keuangan profesional yang merupakan lulusan dan tergabung dengan IARFC Indonesia? Silahkan cari perencana keuangan profesional dengan memilih salah satu kategori di bawah ini.

 

Informasi:

  • RFC® (Registred Financial Consultants) adalah gelar internasional tertinggi yang diberikan kepada seorang perencana keuangan dari IARFC Internasional. Untuk mendapatkan gelar ini, seorang perencana keuangan diharuskan lulus tiga tahapan pendidikan dan tiga tahapan ujian di level Basic; Level Intermediate; dan Level Advance.

  • RFA® (Registered Financial Associates) adalah gelar internasional yang diberikan kepada seorang perencana keuangan dari IARFC Internasional. Untuk mendapatkan gelar ini, seorang perencana keuangan diharuskan lulus dua tahapan pendidikan dan dua tahapan ujian di level Basic dan Level Intermediate)

bottom of page